Dikmas Publik Address, Satgas II Preemtif Ops Patuh Toba Polres Tebing Tinggi Himbau Pelajar

- Penulis

Jumat, 18 Juli 2025 - 14:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

TEBING TINGGI – Satgas II Preemtif Ops Patuh Toba 2025 Polres Tebing Tinggi kembali melaksanakan giat Dikmas Publik Address di lokasi rawan laka dan pelanggaran lalu lintas dengan menghimbau kepada pengguna jalan untuk berhati-hati, memakai helm saat berkendara dan patuhi rambu-rambu lalu lintas demi keselamatan serta tetap mengutamakan keselamatan daripada kecepatan.

Kegiatan yang berlangsung di Jalan Yos Sudarso dan Jalan Sudirman pada Jumat (18/7/2025) dipimpin Kasatgas II Preemtif Iptu Tahi Samosir, SH didampingi Kasubsatgas Binluh Ipda Jailani Malayu, SH.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami juga memberikan binluh dan edukasi kepada para pelajar dan guru SMA/SMK Taman Siswa serta menghimbau untuk tertib berlalu lintas dengan memakai helm SNI saat mengendarai sepeda motor, gunakan sabuk keselamatan jika mengendarai kendaraan roda empat, tertib dan patuh berlalulintas untuk keselamatan di jalan,” papar Iptu Samosir.

Baca Juga:  Sambang ke Pos Satkamling, Polsek Padang Hilir Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kasatgas II Preemtif menjelaskan bahwa petugas juga memberikan binluh dan edukasi kepada karyawan Telkom dan masyarakat, selanjutnya melaksanakan pemasangan sticker, pembagian brosur dan leafleat himbauan tertib berlalulintas Ops Patuh Toba 2025 agar dapat memahami dan siap mematuhi serta melaksanakan apa yang disampaikan dari kepolisian dalam hal menciptakan Kamseltibcar lantas.

“Giat ini demi tercapainya pesan pesan Kamtibcar Lantas kepada masyarakat dan meningkatkan kesadaran masyarakat untuk tertib berlalulintas dan menekan pelanggaran lalulintas dan menurunkan kejadian laka lantas di wilayah hukum Polres Tebing Tinggi,” pungkasnya. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satreskrim Polres Tebing Tinggi Cek Ketersediaan dan Harga Beras di Pasaran
Terima Laporan Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Rambutan Koordinasi dan Beri Himbauan
Bhabinkamtibmas Polsek Medang Deras Sambang Cooling System di Desa Pakam
Gatur Lalin Pagi, Sat Lantas Polres Batu Bara Pastikan Aman Lancar
Polsek Dolok Merawan Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Patroli Blue Light
Polres Tebing Tinggi Cek TKP Pria Tewas di Bengkel Cuci Mobil
Polsek Medang Deras Sambang dan Cooling System Himbau Pesan Kamtibmas
Polantas Menyapa, Sat Lantas Polres Batu Bara Himbau Tertib Lalulintas
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 09:35 WIB

Satreskrim Polres Tebing Tinggi Cek Ketersediaan dan Harga Beras di Pasaran

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 08:24 WIB

Terima Laporan Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Rambutan Koordinasi dan Beri Himbauan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 07:26 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Medang Deras Sambang Cooling System di Desa Pakam

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 07:16 WIB

Gatur Lalin Pagi, Sat Lantas Polres Batu Bara Pastikan Aman Lancar

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 06:49 WIB

Polsek Dolok Merawan Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Patroli Blue Light

Berita Terbaru