Berantas Geng Motor dan Balap Liar, Polres Tebing Tinggi Patroli Wilayah

- Penulis

Jumat, 20 Juni 2025 - 06:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

TEBINGTINGGI, Ungkapberita.com – Upaya preventif dilakukan oleh jajaran Polres Tebing Tinggi dalam pemberantasan geng motor dan penindakan aksi balap liar guna menjaga situasi kamtibmas melalui patroli di wilayah hukum Polres Tebing Tinggi, Jumat dinihari (20/6/2025).

Kegiatan yang dipimpin oleh Pawas AKP BSM Tarigan dan Padal Iptu J. Manurung beserta piket fungsi personel Polres Tebing Tinggi dengan rute patroli Jalan Sudirman, Simpang Beo, Jalan Gunung Leuser, Jalan Yos Sudarso Kampung Lalang, Jalan HM Yamin Kampung Keling, Jalan Sukarno Hatta dan Jalan Imam Bonjol Kota Tebing Tinggi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari keterangan Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Mulyono, bahwa patroli ini untuk menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif dengan melakukan patroli guna antisipasi kejahatan jalanan, geng motor, curat, curas dan curanmor, antisipasi balap liar serta untuk monitoring arus lalu lintas.

Baca Juga:  Jalin Kedekatan, Kapolsek Sipispis AKP Jaresman Sitinjak Jumat Curhat Bersama Warga

“Dengan patrol ini, kita dapat mengantisipasi aksi geng motor dan balap liar serta tindak kejahatan yang bisa mengganggu stabilitas kamtibmas,” ujarnya.

Selain itu, kata Kasi Humas, pelaksanaan patroli balap liar juga bertujuan untuk mengantisipasi aksi kenakalan remaja (balap liar) dan tindak kriminal sehingga memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat Kota Tebing Tinggi.

“Dalam pelaksanaan patroli dibeberapa lokasi wilayah hukum Polres Tebing Tinggi situasi dalam keadaan aman dan kondusif, serta arus lalu lintas lancar.” tutupnya. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Tebing Tinggi Ajak Remaja Desa Kalembak Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif
Polsek Medang Deras Patroli Mobile Antisipasi Tindak Kriminal
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan
Antisipasi Aksi Kriminal Polsek Lima Puluh Intensifkan Patroli Mobile
Cipta Kamseltibcarlantas Sat Lantas Polres Batu Intensifkan Patroli Blue Light
Sambang dan Cooling System Polsek Medang Deras Himbau Pesan Kamtibmas
Sat Lantas Polres Batu Bara Pengaturan Arus Lalulintas Pagi
Jaga Sitkamtibmas, Patroli Blue Light Gencar Dilaksanakan Polres Tebing Tinggi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:13 WIB

Polres Tebing Tinggi Ajak Remaja Desa Kalembak Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 06:44 WIB

Polsek Medang Deras Patroli Mobile Antisipasi Tindak Kriminal

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 06:37 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 06:11 WIB

Antisipasi Aksi Kriminal Polsek Lima Puluh Intensifkan Patroli Mobile

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 05:57 WIB

Cipta Kamseltibcarlantas Sat Lantas Polres Batu Intensifkan Patroli Blue Light

Berita Terbaru