Kapolres Sergai bersama Ketua Bhayangkari Buka Puasa bersama Warakawuri dan Anak Yatim

- Penulis

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

SERGAI, Ungkapberita.com –  Kapolres Serdang Bedagai (Sergai) AKBP Jhon Sitepu, S.Ik, M.H, bersama Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Serdang Bedagai Ny. Brenda Jhon Sitepu santuni dan Buka Puasa bersama Warakawuri dan Anak Yatim di Aula Patriatama Polres Serdang Bedagai, Jalan Negara, Sei Rampah, Sergai, Sumatera Utara, Rabu (12/3).

Dalam sambutannya, Kapolres AKBP Jhon Sitepu, menyampaikan bahwa Polres Serdang Bedagai mengadakan Kegiatan tersebut bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara polres Serdang Bedagai terhadap bapak ibu Warakauri dan anak-anak Yatim Piatu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres juga memohon doa dari seluruh yang hadir untuk kesuksesan tugas-tugas kepolisian khususnya Polres Serdang Bedagai, Sebut Ps. Kasi Humas Polres Sergai Iptu Zulfan Ahmadi, S.H, M.H, Kamis (13/3).

Baca Juga:  Kadistan Karawang Targetkan 350 Ribu Ton Hasil Panen Raya pada April 2025

“Hal ini disampaikan Bapak Kapolres dikarenakan sebentar lagi kepolisian akan menggelar operasi ketupat yang dimana bertujuan untuk mengamankan jalannya perayaan Hari Raya Idul Fitri 1446H / 2025 M”, Ujarnya.

Diakhir giat yang berjalan dengan penuh kekeluargaan, Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Serdang Bedagai Ibu Brenda Sitepu menyantuni 13 orang Warakauri dan 7 Orang Anak Yatim Piatu serta memberikan Sembako kepada Warakauri dan Anak Yatim Piatu.

Pemberian paket sembako kali ini dibagikan sebanyak 20 paket terdiri dari, 20 Karung Beras, dan 20 paket sembako yang berisikan Minyak Makan, Bubuk Teh, dan Gula Pasir, dihadir, Wakapolres Sergai Kompol Mukmin Rambe, S.H, Wakil Ketua Cabang Bhayangkari Sergai Ny. Linda M. Rambe, Para pengurus bhayangkari Cabang Sergai. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Minim Pengawasan, Pekerja Proyek Rehabilitasi Ruang SDN 2 Kiajaran Wetan Diduga Abaikan K3 dan APD
Karawang Siap Gelar Pilkades Serentak Secara Digital Akhir Tahun 2025
Tak Kunjung Terbit Warga Pertanyakan Ketidakjelasan Program PTSL
Mahasiswa Universitas Hasanuddin Gelar Lokakarya dan Festival Rakyat Pattiro Deceng
Bangunan Tanpa IMB dijalan Garuda Sampang Kota Terancam Sangsi Pembongkaran
Bupati Karawang Gelar Upacara Hari Jadi Kabupaten Karawang Ke-392
Bappelitbangda dan BPPKAD Sampang Akan Rasionalisasi Program OPD Akibat TKD Anjlok 269 T, Dana 98,7 M Terpangkas Pusat
Lansia Pencari Rumput di Kelurahan Karangmalang Ini Berharap Bisa Mendapatkan Bantuan Pemerintah
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 09:10 WIB

Minim Pengawasan, Pekerja Proyek Rehabilitasi Ruang SDN 2 Kiajaran Wetan Diduga Abaikan K3 dan APD

Jumat, 10 Oktober 2025 - 03:04 WIB

Karawang Siap Gelar Pilkades Serentak Secara Digital Akhir Tahun 2025

Kamis, 9 Oktober 2025 - 05:47 WIB

Tak Kunjung Terbit Warga Pertanyakan Ketidakjelasan Program PTSL

Rabu, 8 Oktober 2025 - 02:43 WIB

Mahasiswa Universitas Hasanuddin Gelar Lokakarya dan Festival Rakyat Pattiro Deceng

Rabu, 8 Oktober 2025 - 02:12 WIB

Bangunan Tanpa IMB dijalan Garuda Sampang Kota Terancam Sangsi Pembongkaran

Berita Terbaru