Momen Ramadhan 1446 H, Sat Lantas Polres Batu Bara Jumat Curhat Ajak Masyarakat dan Supir Angkot Agar Tertib Berlalulintas

- Penulis

Jumat, 7 Maret 2025 - 15:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

BATUBARA, Ungkapberita.com – Momen Bulan Ramadhan 1446 H/2025 M, Polres Batu Bara melalui Sat Lantas menggelar Jumat Curhat kepada Komunitas Supir Angkot, Jumat 07 Maret 2025 sekira pukul 11.00 s/d 12.10 wib di loket angkot simpang Lima Puluh Kabupaten Batu Bara Provinsi Sumut.

Kapolres Batu Bara AKBP Taufik Hidayat Thayeb, S.H., S.I.K., M.M melalui Kasat Lantas Polres Batu Bara AKP Agnis Juwita, S.I.K yang di dampingi KBO Sat Lantas Polres Batu Bara, para Kanit Sat Lantas serta Personil Lantas Polres Pakpak Bharat mendengarkan langsung dari masyarakat dan pengemudi angkot masih terlihat adanya masyarakat yang ugal-ugalan saat berkendara dengan sp motor, dan tidak memakai helm, jelas prilaku seperti itu sangat mengkhawatirkan dan mengganggu masyarakat lain selaku pengguna jalan raya. Curhatan ini menjadi masukan bagi Sat lantas Polres Batu Bara untuk terus menciptakan Kamseltibcar Lantas di jalan Raya.

Terima kasih atas masukannya kepada kami, ujar kasat Lantas Polres Batu Bara AKP Agnis Juwita, S.I.K seperti yang di sampaikan Kasi Humas Polres Batu Bara AKP A.H, Sagala, curhatan ini akan kita tindak lanjuti dengan edukasi, sosialisasi langsung kepada masyarakat dan juga kita akan melakukan razia di titik – titik yang telah di tentukan untuk meminimalisir angka Fatalitas Laka lantas, kelalaian masyarakat yang tidak berdisiplin tidak mau memakai helm agar kita tindak dengan penilangan dan menjadi jera dan mau menerapkan Displin berlalu lintas demi keselamatan dan kebaikan bersama. Tutup Kasi Humas Polres Batu Bara AKP A.H., Sagala. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati dan Ketua DPRD Sampang, Gowes Bareng Puluhan Komunitas Sepeda Fun Bike
‎Diduga Proyek Rehabilitasi Jalan Lingkungan Aspirasi Dewan Disinyalir Tidak Sesuai Spek
Pemkab Cirebon Matangkan Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Trusmi
Discapil keliling wujudkan pelayanan langsung ke masyarakat
Viral Juru Parkir Tambal Jalan Dengan Material Seadanya
Kuwu Tegalurung Abdullah Diminta Keterangan Oleh Kejaksaan Negeri Indramayu
Peringati 10 Muharram 1447 Hijriyah, Pantai Balongan Indah Gelar Acara Santunan Anak Yatim dan Dhuafa
‎Memanas, Setelah Gedung Graha Pers, Kini Giliran Surat Pengosongan ke Gedung PDIP, Sirajudin: Jika Demi Keadilan, Jangan Tebang Pilih!
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 08:12 WIB

Bupati dan Ketua DPRD Sampang, Gowes Bareng Puluhan Komunitas Sepeda Fun Bike

Kamis, 10 Juli 2025 - 11:50 WIB

‎Diduga Proyek Rehabilitasi Jalan Lingkungan Aspirasi Dewan Disinyalir Tidak Sesuai Spek

Rabu, 9 Juli 2025 - 08:32 WIB

Pemkab Cirebon Matangkan Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Trusmi

Rabu, 9 Juli 2025 - 05:01 WIB

Discapil keliling wujudkan pelayanan langsung ke masyarakat

Rabu, 9 Juli 2025 - 04:44 WIB

Viral Juru Parkir Tambal Jalan Dengan Material Seadanya

Berita Terbaru

Berita

Sat Lantas Polres Batu Bara Live Report Arus Lalulintas

Minggu, 13 Jul 2025 - 13:42 WIB

Berita

Polres Batu Bara Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Presisi

Minggu, 13 Jul 2025 - 10:35 WIB