Kapolsek Indrapura AKP Reynold Silalahi, S.H Gelar Tanam Jagung Serentak Kuartal III

- Penulis

Rabu, 9 Juli 2025 - 14:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

BATU BARA – Dalam rangka mendukung program prioritas Presiden RI dalam menciptakan Ketahanan Pangan, Kapolsek Indrapura Polres Batu Bara gelar penanaman Jagung Serentak Kuartal III, di Areal Perkebunan PT. Moeis Kelurahan Perkebunan Sipare – pare, Kecanatan Sei Suka, Batu Bara, Sumatera Utara, Rabu (9/7) Pukul.14.30 Wib.

Kapolsek AKP Reynold Silalahi dalam sambutannya menyampaikan puji syukur kepada Tuhan yang Maha Esa, dan menyampaikan bahwa penanaman komoditi jagung merupakan bentuk Polri mendukung Program Prioritas Presiden RI dalam menciptakan Ketahanan Pangan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada kesempatan ini sebagai mendukung program Bapak Presiden RI, Polri yang bekerja sama dengan Pemerintah Daerah, dan pihak Perkebunan dalam rangka ketahanan pangan”, Ujarnya.

Baca Juga:  Kapolres Tebing Tinggi Hadiri Pertandingan Final Voli Cup Bhayangkari Sumut Zona II

Polri mendukung penuh dalam menjalankan Program Bapak Presiden RI salah satunya dengan Ketahanan Pangan komoditi Jagung”, Ujarnya.

Penanaman jagung serentak merupakan wujud nyata dalam mendukung ketahanan pangan, karena ketahanan pangan sangat strategis untuk mensejahterakan Masyarakat, “Mari tetap bersinergi dalam mendukung ketahanan pangan demi menuju Indonesia Emas Tahun 2045”, Pungkasnya.

Turut hadir, Askep PT. Moeis Burhanuddin Nasution, Humas PT. Moeis Ginda Siregar, Waka Polsek Indrapura Iptu M. Siregar, S.H, Kanit Binmas Ipda J. Nainggolan, Kanit Samapta Ipda G. Sinaga, Lurah Perkebunan Sipare – pare Sri Wahyuni Nasution, S.Pdi, dan Ketua Pok Tani Jaya Despriyanto. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nongkrong di Pos Jaga, Satresnarkoba Polres Tebing Tinggi Ringkus Pria Pemilik Sabu
Sat Reskrim Polres Batu Bara Bantah Penahanan Becak Jalaluddin Tanpa Dasar Hukum
Sat Lantas Polres Tebing Tinggi Binluh Dikmas Lantas, Bagikan Brosur Pemutihan Pajak Kendaraan
Polres Sergai Gelar Apel Kesiapsiagaan Tanggap Darurat Bencana
Polsek Bandar Khalipah Intensifkan Patroli Dialogis, Wujudkan Kamtibmas Aman
Siaga Bencana, Kapolres Tebing Tinggi Pimpin Apel Kesiapan Tanggap Darurat
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Jalinsum, Pastikan Kamseltibcarlantas
Polres Batu Bara Patroli Roda Empat Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 15:28 WIB

Nongkrong di Pos Jaga, Satresnarkoba Polres Tebing Tinggi Ringkus Pria Pemilik Sabu

Rabu, 5 November 2025 - 14:44 WIB

Sat Reskrim Polres Batu Bara Bantah Penahanan Becak Jalaluddin Tanpa Dasar Hukum

Rabu, 5 November 2025 - 09:50 WIB

Sat Lantas Polres Tebing Tinggi Binluh Dikmas Lantas, Bagikan Brosur Pemutihan Pajak Kendaraan

Rabu, 5 November 2025 - 08:14 WIB

Polres Sergai Gelar Apel Kesiapsiagaan Tanggap Darurat Bencana

Rabu, 5 November 2025 - 06:11 WIB

Polsek Bandar Khalipah Intensifkan Patroli Dialogis, Wujudkan Kamtibmas Aman

Berita Terbaru