Sat Binmas Polres Tebing Tinggi Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif

- Penulis

Rabu, 23 April 2025 - 08:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

 

TEBINGTINGGI, Ungkapberita.com – Satuan Binmas Polres Tebing Tinggi melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi dengan mengajak warga masyarakat dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif diwilayah hukum Polres Tebing Tinggi, bertempat di Jalan H.M. Yamin Kelurahan Tanjung Marulak Hilir Kecamatan Rambutan Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, Rabu (23/4/2025).

Kegiatan ini dipimpin Kasat Binmas AKP BSM Tarigan bersama Kanit Binkamsa Ipda J Tambun, Kanit Bhabinkamtibmas Aiptu Kuat Sihotang, Kanit Binpolmas Aiptu Deddy Situmorang, Aipda JB Gultom dan Aipda Handi Oky Manalu dengan memberikan himbauan dan mengajak masyarakat turut mendukung serta bekerjasama untuk menciptakan keamanan dan kenyamanan.

“Diharapkan kepada masyarakat tidak mudah terkontaminasi dengan adanya berita hoax dan tetap menjaga situasi keamanan dan ketertiban serta mendukung pemerintah dalam hal penegakan hukum yaitu pemberantasan narkoba, judi online, perdagangan manusia, korupsi dan penyelundupan serta turut andil dalam program swasembada pangan,” papar Kasat Binmas.

Menanggapi apa yang disampaikan, warga masyarakat mengucapkan terimakasih atas kepedulian dan kepercayaan dari Kepolisian khususnya Polres Tebing Tinggi.

“Kami bersedia mendukung dan bekerjasama dengan Kepolisian untuk menciptakan keamanan dan ketertiban dalan rangka mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif,” Ucap salah satu masyarakat. (W1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Minggu Kasih Polsek Indrapura Sampaikan Pesan Kamtibmas
Patroli Polsek Labuhan Ruku Pengamanan Ibadah di Gereja
Sat Sabhara Polres Batu Bara Patroli dan Pengamanan Ibadah Minggu
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli dan Live Report di Jalinsum
Sat Samapta Polres Batu Bara Patroli Objek Wisata
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli dan Pengamanan Gereja
Perkuat Komunikasi Sosial, Satgas Yonif 521/DY Gelar Pengobatan Gratis di Distrik Benawa
Polsek Rambutan Patroli Pengamanan Ibadah Minggu Kasih di Sejumlah Gereja
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:48 WIB

Minggu Kasih Polsek Indrapura Sampaikan Pesan Kamtibmas

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:29 WIB

Patroli Polsek Labuhan Ruku Pengamanan Ibadah di Gereja

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:23 WIB

Sat Sabhara Polres Batu Bara Patroli dan Pengamanan Ibadah Minggu

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:11 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli dan Live Report di Jalinsum

Minggu, 27 Juli 2025 - 08:40 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli dan Pengamanan Gereja

Berita Terbaru

Berita

Minggu Kasih Polsek Indrapura Sampaikan Pesan Kamtibmas

Minggu, 27 Jul 2025 - 09:48 WIB

Berita

Patroli Polsek Labuhan Ruku Pengamanan Ibadah di Gereja

Minggu, 27 Jul 2025 - 09:29 WIB