Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen Lakukan Kunjungan ke Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo

- Penulis

Sabtu, 1 Februari 2025 - 00:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

Sukoharjo – Dalam rangka koordinasi dan pelaporan pegawai yang dimutasi, Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen mengadakan kunjungan ke Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo pada Jumat, 31 Januari 2025.
Kunjungan ini dipimpin oleh Kepala Seksi Survei dan Pemetaan, yang mewakili Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen. Turut hadir dalam rombongan, para pegawai yang telah dimutasi ke Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo.

Dalam pertemuan yang berlangsung hangat, kedua pihak berdiskusi mengenai proses penyesuaian pegawai di lingkungan kerja baru. Koordinasi ini bertujuan untuk memastikan kelancaran tugas dan tanggung jawab yang akan diemban oleh para pegawai di tempat baru.
Selain agenda pelaporan, pertemuan ini juga menjadi ajang silaturahmi untuk mempererat hubungan kerja antara kedua kantor pertanahan.

Baca Juga:  Pemuatan Pasir Ilegal Milik JM, Kata PH; Muat Beritanya Dan Viralkan

Kegiatan ini diakhiri dengan serah terima dokumen administrasi terkait mutasi pegawai serta pesan motivasi untuk pegawai yang dimutasi agar dapat memberikan kontribusi terbaik di lingkungan kerja yang baru.
Kunjungan ini menjadi bukti komitmen Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen dalam mendukung mobilitas dan pengembangan karier pegawai, sekaligus menjaga kualitas layanan pertanahan kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

# Humas Kantor BPN Kab Sragen#

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel ungkapberita.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi Berbagi Tanggung Jawab Selesaikan RDTR
Dari Informasi hingga Konsultasi, Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen Layani Masyarakat di MPP
Layanan Informasi Pertanahan Makin Dekat, Kantah Sragen Aktif di MPP
Sertipikat Elektronik Diterapkan Bertahap, Sertipikat Tanah Lama Tetap Berlaku
Pada Forum Koordinasi Pembangunan Wilayah Berbasis Penataan Ruang, Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi untuk Revisi RTRW dan RDTR
Wamen Ossy Apresiasi Kolaborasi Seluruh Pihak yang Sudah Membuat 95% Target PTSL Sulawesi Tengah Tercapai
Personil Polsek Medang Deras Gelar Patroli Antisipasi Kejahatan
Kejari Bitung, Dr. Yadyn Palebangan, SH., MH. Telah Menepati Janjinya, Mengungkap Kasus Perjalanan Dinas Anggota DPRD Kota Bitung.
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:03 WIB

Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi Berbagi Tanggung Jawab Selesaikan RDTR

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:59 WIB

Dari Informasi hingga Konsultasi, Kantor Pertanahan Kabupaten Sragen Layani Masyarakat di MPP

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:57 WIB

Layanan Informasi Pertanahan Makin Dekat, Kantah Sragen Aktif di MPP

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:51 WIB

Sertipikat Elektronik Diterapkan Bertahap, Sertipikat Tanah Lama Tetap Berlaku

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:49 WIB

Pada Forum Koordinasi Pembangunan Wilayah Berbasis Penataan Ruang, Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi untuk Revisi RTRW dan RDTR

Berita Terbaru

Berita

Polres Batu Bara Strong Point Pagi Dibeberapa Ruas Jalan

Sabtu, 12 Jul 2025 - 09:35 WIB

Berita

Sat Samapta Polres Batu Bara Laksanakan Patroli Blue Light

Sabtu, 12 Jul 2025 - 09:25 WIB

Berita

Sat Samapta Polres Batu Bara Sampaikan Pesan Kamtibmas

Sabtu, 12 Jul 2025 - 09:19 WIB